LOMBOK 3 Hari 2 Malam

Hari 1 KEDATANGAN + PINK BEACH + FEEDING FISH                                    
  • Tiba di BIL (Bandara International Lombok) pagi hari, peserta di sambut oleh Perwakilan BUMI NUSA TOUR
  • Pink Beach yaitu pantai yang terletak di Timur Selatan Pulau Lombok dengan pemandangan Pantai yang masih alami yang sangat Indah dan Menakjubkan
  • Turun di Pantai Pink 1 dengan Boat bisa berkelilingi ke Pantai Pink 2 dan Pink 3 dimana jenis pasir lebih halus
  • Snorkeling (tambahan sewa alat Rp. 30.000/orang)
  • member makan ikan (Feeding Fish) di Pulau Tiga
  • Makan siang box
  • sore menuju Kota Mataram bisa beli Oleh Oleh Kas Lombok
  • Dinner di Local Restaurant
  • check in hotel dan acara bebas
Hari 2 GILI TRAWANGAN TOUR 
  • Sarapan pagi di hotel
  • tour ke gili trawangan
  • Bukit malimbu dengan pemandangan gunung Agung bali dan gugusan gili – gili yang indah
  • Pelabuhan bangsal dan naik boat selama 40 menit
  • Gili trawangan pulau kecil dengan beragam aktivitas wisata bahari ( berenang, snorkeling, glass bottomboat, short diving, keliling pulau dengan cidomo / biaya sendiri )
  • Maka Siang di Local Restaurant
  • sore hari kembali ke lombok
  • selanjutnya mengunjungi hutan lindung pusuk dengan pemandangan lembah yang indah dan kera hutan
  • Mengunjungi kota mataram dan cakranegara untuk berkesempatan berbelanja oleh – oleh khas lombok ( Kaos lombok, makanan khas lombok, obat – obatan khas NTB )
  • Makan Malam di Pantai Senggigi dengan BBQ seafood
Hari 3 KEBERANGKATAN – TRANSFER AIRPORT
  • Sarapan pagi di hotel dan acara bebas
  • Mataram Surrounding, Beli Oleh Oleh
  • diantar ke bandara untuk penerbangan ke tujuan selanjutnya.

Include:
  • Penjemputan dan Pengantaran Airport
  • Hotel menginap semala 2 malam
  • 2X Breakfast di Hotel, 2X Lunch dan 2X Dinner dalam Tour
  • Tiket Masuk Obyek Wisata dan Donasi atau Sumbangan, Guide yang berpengalaman
  • Mobil Full AC, Parkir, Boat keliling Pantai Pink, Public Boat Gili Air PP

HARGA
      2 orang2.100.000/orang


      Kembali

       

      Tidak ada komentar:

      Posting Komentar

      Silahkan berikan komentar yang positif dan mengedukasi pengunjung blog yang lain...
      terima kasih rekan-rekan traveler